PENGARUH SKARIFIKASI DAN LAMA PERENDAMAN GA3 TERHADAP PERKECAMBAHAN BENIH ASAM JAWA (Tamarindus indica L.)

Authors

  • Ade Fipriani Lubis Universitas Asahan
  • Turi Handayani universitas Asahan
  • Sutriono Sutriono Universitas Asahan
  • Icha Adrianti Saragih Universitas Asahan

DOI:

https://doi.org/10.36294/pionir.v11i1.4875

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari skarifikasi dan lama perendaman GA3 terhadap tanaman asam jawa. Penelitian ini dilaksanakan di Laboraturium Kultur Jaringan Fakultas Pertanian Unvrersitas Asahan. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) faktorial yang terdiri dari dua faktor. Faktor pertama adalah skarifiksi dan faktor kedua adalah lama perendaman giberelin GA3 Hasil penelitian menunjukkan bahwa Perlakuan lama perendaman Giberelin (GA3) efektif terhadap parameter jumlah perkecambahan benih dengan hasil terbaik pada P2 (2 jam) yaitu 2,83% . Tetapi, tidak menunjukkan pengaruh yang nyata pada parameter tinggi kecambah, presentase benih yang hidup, indeks vigor. Perlakuan skarifikasi tidak efektif terhadap semua parameter amatan.

                                                                                                   

Kata Kunci : Asam Jawa, Skarifikasi, Lama Perendaman Giberelin (GA3)

ABSTRACT

This research aims to determine the effect of scarification and the length of soaking GA3 on tamarind plants. This research was carried out at the Tissue Culture Laboratory, Faculty of Agriculture, Asahan University. This research used a factorial Completely Randomized Design (CRD) consisting of two factors. The first factor is scarification and the second factor is the soaking time for gibberellin GA3. The results of the research show that the long soaking gibberellin (GA3) treatment is effective on the parameters of the number of seed germination with the best results at P2 (2 hours), namely 2.83%. However, it did not show a real influence on the parameters of sprout height, percentage of viable seeds, vigor index. Scarification treatment was not effective for all observed parameters.

 

Keywords: Tamarind, Scarification, Gibberellin Soaking Time (GA3)

References

Dirhamsyah, M., & Nurhaida, N. (2018). Pembuatan Sirup Asam Jawa (Tamarindus Indica L.) Sebagai Salah Satu Usaha Diversifikasi Pangan Untuk Minuman Kesehatan Di Desa Bintang Mas Kecamatan Rasau Jaya Kabupaten Kubu Raya. Jurnal Pengabdi, 1(1), 1. Https://Doi.Org/10.26418/Jplp2km.V1i1.25466

Elfianis, R., Hartina, S., Permanasari, I., & Handoko, J. (2019). Pengaruh Skarifikasi Dan Hormon Giberelin (Ga3) Terhadap Daya Kecambah Dan Pertumbuhan Bibit Palem PutrI (Veitchia Merillii). Jurnal Agroteknologi, 10(1), 41. Https://Doi.Org/10.24014/Ja.V10i1.7306

Endang Dewi, U. S. (2021). No Title. XXIII(2), 183–191.

Faradiba, A., Gunadi, A., & Depi, P. (2016). Daya Antibakteri Infusa Daun Asam Jawa (Tamarindus Indica Linn) Terhadap Streptococcus Mutans. E-Jurnal Pustaka Kesehatan, 4(1), 55–60.

Fidrianny, I., Siti Ellis, Z., & Hartati, R. (2018). Senyawa Antioksidan Dari Ekstrak N-Heksana Daun Asam Jawa (Tamarindus Indica L.) Dari Banyuresmi, Garut - Indonesia. Acta Pharmaceutica Indonesia, 39(3 & 4), 45–50.

Imansari, F., & Haryanti, S. (2017). Pengaruh Konsentrasi Hcl Terhadap Laju Perkecambahan Biji Asam Jawa (Tamarindus Indica L.). Buletin Anatomi Dan Fisiologi, 2(2), 187.Https://Doi.Org/10.14710/Baf.2.2.2017.187-192

Kuru, P. (2014). Tamarindus Indica And Its Health Related Effects. Asian Pacific Journal Of Tropical Biomedicine, 4(9), 676–681. Https://Doi.Org/10.12980/APJTB.4.2014APJTB-2014-0173

Lesilolo, M. ., Riry, J., & Matatula, E. . (2018). Pengujian Viabilitas Dan Vigor Benih Beberapa Jenis Tanaman Yang Beredar Di Pasaran Kota Ambon. Agrologia, 2(1). Https://Doi.Org/10.30598/A.V2i1.272

Mangiring, A., Pardede, A. S. D., & Setiaty Pandia. (2015). Pemanfaatan Adsorben Dari Biji Asam Jawa Untuk Menurunkan Bilangan Peroksida Pada Cpo (Crude Palm Oil). Jurnal Teknik Kimia USU, 3(4), 12–17. Https://Doi.Org/10.32734/Jtk.V3i4.1650

Nur Fahima, S. S., Hayati, A., & Zayadi, H. (2022). Ethnobotanical Study Of Tamarind (Tamarindus Indica L.) In Lebakrejo Village, Purwodadi District, Pasuruan Regency. Berkala Ilmiah Biologi, 13(1), 24–33. Https://Doi.Org/10.22146/Bib.V13i1.4073

Puspasari, A., Rogomulyo, R., & Indradewa, D. (2020). Pengaruh Komposisi Media Tanam Terhadap Pertumbuhan Bibit Asam Jawa Dan Asam Manis (Tamarindus Indica L.). Vegetalika, 9(3), 488. Https://Doi.Org/10.22146/Veg.42632

Rijal Mutaqin, A. P. (2022). Pengaruh Konsentrasi Giberelin Dan Lama Perendaman Terhadap Kualitas Benih Porang ( Amorphophallus Oncophyllus Prain ). January.

Situmorang, E. M., Riniarti, M., & Duryat. (2015). Respon Perkecambahan Benih Asam Jawa (Tamarindus Indica) Terhadap Berbagai Konsentrasi Larutan Kalium Nitrat (Kno3). Jurnal Sylva Lestari, 3(DOI:Http://Dx.Doi.Org/10.23960/Jsl131-8), 3–4.

Utami, N. W. F., & Krisnandika, A. A. K. (2016). Pendekatan Fisik Dan Ekologis Penggunaan Pohon Asam Jawa Sebagai Tanaman Tepi Jalan Di Sekeliling Trotoar Lapangan Puputan Badung, Denpasar. Jurnal Arsitektur Lansekap, 2(2), 177. Https://Doi.Org/10.24843/Jal.2016.V02.I02.P08

idhityarini, D., Mw, S., & Purwantoro, A. (2013). Pematahan Dormansi Benih Tanjung (Mimusops Elengi L.) Dengan Skarifikasi Dan Perendaman Kalium Nitrat. Ugm.Ac.Id, 2(1), 22–23.

Yulianto, S. (2016). Pengetahuan Masyarakat Tentang Asam Jawa Untuk Menyembuhkan Batuk. Jurnal Kebidanan Dan Kesehatan Tradisional, 1(1). Https://Doi.Org/10.37341/Jkkt.V1i1.41

Downloads

Published

2025-01-31

Issue

Section

Articles