Sistem Informasi Pengelolaan Arsip Surat Desa Bangun Mulya Menggunakan Metode Waterfall

Intan Wahyu Nur Rachma, Sri Rahayu Natasia, I Putu Deny Arthawan Sugih Prabowo

Abstract


Dokumen harus dikelola dengan prosedur yang benar sehingga dokumen dapat disimpan dengan baik. Dikarenakan dokumen berperan penting dalam sumber informasi. Akan tetapi, dlaam memanajemen dokumen masih sering diabaikan. Dalam proses pengarsipan surat pada Desa Bangun Mulya belum tertata secara baik dikarenakan dalam prosesnya dilakukan secara manual dengan mencatat data surat kedalam buku agenda. Dari hal tersebut, seringkali muncul permasalahan kesulitan dalam mencari data surat, kehilangan data ataupun kerusakan data. Dalam riset ini menggunakan metode waterfall yang terdiri dari tahapan communication, planning, modeling, construction,  dan deployment. Hasil analisis kebutuhan didapatkan tidak kurang dari 28 use case. Sistem Informasi Pengelolaan Arsip Surat Desa Bangun Mulya dibangun berbasis website dengan menggunakan Framework CodeIgniter dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP, dan database MySQL. Hasil dari pengujian sistem dengan metode black box didapatkan 100% sistem telah berfungsi dengan baik. Dilakukan user acceptance test dengan menggunakan kuesioner diperoleh rata-rata persentase 94,99%. Kesimpulan yang didapatkan dengan adanya sistem pengelolaan arsip surat dapat memudahkan dalam pengelolaan arsip surat

Keywords


Arsip, Framework CodeIgniter, Sistem Informasi, Waterfall Model

Full Text:

PDF

References


C. Purnama, “Sistem Informasi Manajemen,” J. Sist. Inf., vol. 2, no. 1, pp. 159–168, 2016.

A. G. Pradini and A. Sudradjat, “Sistem Informasi Pengarsipan Surat Kantor Desa Berbasis Web,” Inf. Manag. Educ. Prof. J. Inf. Manag., vol. 5, no. 2, p. 1, 2021, doi: 10.51211/imbi.v5i2.1452.

M. A. Komara, G. Nurcahyati, and W. Jamaludin, “Rancang Bangun Sistem Pengarsipan Surat Masuk Dan Surat Keluar Berbasis Web ( Studi Kasus : Kantor Kecamatan Pondoksalam Purwakarta ),” J. Teknol., p. 103, 2021.

A. R. Riefnaldi, A. Aranta, and M. Muaidi, “Pembuatan Sistem Informasi Pengarsipan Surat Pada Kantor Desa Sandik Berbasis Website,” J. Begawe Teknol. Inf., vol. 2, no. 2, pp. 191–202, 2021, doi: 10.29303/jbegati.v2i2.557.

Roger S. Pressman and B. R. Maxim, Software Engineering A Practitioner’s Approch, Eighth Edi. 2 Penn Plaza, New York: Raghu Srinivasan, 2014.

Sugiyono, “Manajemen Pengetahuan Sistem Informasi Pegawai Pt Guna Karya Indonesia ( Gki ) Bekasi,” CKI SPOT, vol. 10, no. 2, pp. 35–46, 2017.

N. A. Maiyendra, “Perancangan Sistem Informasi Promosi Tour Wisata Dan Pemesanan Paket Tour Wisata Daerah Kerinci Jambi Pada Cv. Rinai Berbasis Open Source,” Jursima, vol. 7, no. 1, p. 1, 2019, doi: 10.47024/js.v7i1.164.

A. Azis and Sarmidi, “Aplikasi Ekspedisi Barang Di Pt. Karya Indah Buana Tasikmalaya,” Jumantaka, vol. 1, no. 1, pp. 51–60, 2018.

H. P. Muhamad Tabrani, Suhardi, “Sistem Informasi Manajemen Berbasis Website Pada UNL Studio Dengan Menggunakan Framework Codeigniter,” J. Ilm. M-Progress, vol. 11, no. 1, pp. 13–21, 2021.

Y. Utami, A. Nugroho, and A. F. Wijaya, “Perencanaan Strategis Sistem Informasi dan Teknologi Informasi pada Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kota Salatiga,” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 5, no. 3, p. 253, 2018, doi: 10.25126/jtiik.201853655.

I. W. P. Lestari, “Penerapan Model Pembelajaran Science, Technology, and Society (Sts) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mekanika Teknik Dan Elemen Mesin Kelas X Tpm Smk Negeri 7 Surabaya,” J. Pendidik. Tek. Mesin UNESA, vol. 5, no. 01, p. 250134, 2016.




DOI: https://doi.org/10.36294/jurti.v6i2.2836

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 (JurTI) Jurnal Teknologi Informasi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

JurTI (Jurnal Teknologi Informasi) terindex :

 

JurrTI (Jurnal Teknologi Informasi)

Program Studi Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Asahan.

Jl. Jend. Ahmad Yani, Kisaran – 21224  – Sumatera Utara

Telp/WA : 082370952109 - 081268777854

E-Mail : jurtischolar@gmail.com

JurTI (Jurnal Teknologi Informasi) s licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License