Prediksi Ketahanan PC Overclocking dengan Menggunakan Regresi Linier
Abstract
Abstract - Overclocking is an activity in which people increase the variables in a computer device. Along with the development of PC technology, several vendors will automatically compete in creating attractive features for vendors to increase the performance of a computer, one of which is the Overclocking feature. If not used carefully, the overclocking feature will cause the computer to experience problems such as sudden shutdown or a severe smell of burning components. Therefore, this research is made so that computer users who take advantage of this feature can be more careful or understand the limits of the capabilities of their components. This study also only focuses on linear regression which is useful for making a prediction that the computer can have high performance without the risk of damaging other components. The results were also quite good where the MSE, RMSE and MAPE error rates were not more than 1.25..
Keywords - Overclocking, Computer, Regresi, MSE, RMSE, MAPE.
Abstrak – Overclocking merupakan kegiatan di mana orang melakukan peningkatan pada variabel didalam sebuah perangkat komputer. Seiring dengan berkembangnya teknologi suatu perangkat PC, maka otomatis beberapa vendor akan bersaing dalam menciptak fitur-fitur yang menarik digunakan untuk para vendor dalam menaikkan peforma dari sebuah komputer tersebut salah satunya adalah fitur Overclocking. Fitur overclocking sendiri jika tidak digunakan secara hati-hati akan membuat komputer tersebut mengalami gangguan seperti mati secara tiba-tiba atau yang parah bisa terjadinya bau kompone terbakar. Maka dari itu, penelitian ini dibuat agar para penguna komputer yang memfaatkan fitur ini bisa lebih hati-hati atau mengerti batas dari kemampuan dari komponen mereka. Penelitian ini juga hanya berfokus pada regresi linear yang berguna untuk membuat sebuah prediksi komputer tersebut bisa memiliki peforma tinggi dengan tidak memiliki resiko merusak komponen lainnya. Hasilnya pun juga cukup baik dimana tingkat eror MSE, RMSE dan MAPE tidak lebih dari 1,25.
Kata Kunci – Overclocking, Komputer, Regresi, MSE, RMSE, MAPE.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
T. EMS, Overclock PC dan Laptop, Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2013.
V. Gaspersz, Production Planing and Inventory Control, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama, 2002.
Abdullah, "On Least Squares Estimation in a Simple Linear Regression Model with Periodically Correlated Errors: A Cautionary Note," Austrian Journal of Statistics, vol. 41, 2012.
G. T, R. Choudhary and S. Prasad, "Prediction of Sales Value in online shopping using Linear Regression," 4th International Conference on Computing Communication and Automation (ICCCA), pp. 1-6, 2018.
Farizal, A. Rachman and H. A. Rasyid, "MODEL PERAMALAN KONSUMSI BAHAN BAKAR JENIS PREMIUM DI INDONESIA DENGAN REGRESI LINIER BERGANDA," Jurnal Ilmiah Teknik Industri, vol. 13, pp. 166-176, 2014.
W. N. Y. A. Purnomo, "Prediksi Ketahanan Umur pada Pipa Backpass," Prosiding Seminar Nasional Teknik Mesin Politeknik Negeri Jakarta, pp. 1093-1099, 2019.
Harliana and A. Syafrianto, "PREDIKSI JUMLAH PENDAFTARAN CALON MAHASISWA BARU DENGAN METODE REGRESI LINIER," Jurnal Ilmiah DASI, vol. 18, pp. 1-5, 2017.
A. Hijriani, K. Muludi and E. A. Andini, "IMPLEMENTASI METODE REGRESI LINIER SEDERHANA PADA PENYAJIAN HASIL PREDIKSI PEMAKAIAN AIR BERSIH PDAM WAY RILAU KOTA BANDAR LAMPUNG DENGAN SISTEM INFORMASI GEOFRAFIS," Jurnal Informatika Mulawarman, vol. 11, pp. 37-42, 2016.
M. Lutfi and H. Prasetyo, "Analisis Kinerja Overclcok Processor Intel Core i7 2600K Pada Chipset Motherboard P67," Jurnal Transformasi, vol. 12, pp. 17-23, 2016.
MSI, "Why Memory-Try-It Will Boost Your Gaming Rig," 2016. [Online]. Available: www.msi.com/blog/memory-try-will-boost-gaming-rig.
AMD, "Facts About the New AMD Ryzen™ Desktop Processor with Radeon VegaGraphics," 2018. [Online]. Available: https://community.amd.com/community/gaming/blog/2018/02/12/10-facts-about-the-new-amd-ryzen-desktop-processor-with-radeon-vega-graphics.
Corsair, "WHY DOES A BETTER POWER SUPPLY MEAN A BETTER COMPUTING EXPERIENCE ?," 2013. [Online]. Available: https://www.corsair.com/ww/en/blog/why-does-a-better-power-supply-mean-a-better-computer-experience.
R. Fahrizal, R. Alfanz and A. Sakti, "Analysis of Effect Overclocking Durability on Intel," 2016 4th International Conference on Cyber and IT Service Management, 2016.
DOI: https://doi.org/10.36294/jurti.v5i1.1451
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 JurTI (Jurnal Teknologi Informasi)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
JurTI (Jurnal Teknologi Informasi) terindex :
JurrTI (Jurnal Teknologi Informasi)
Program Studi Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Asahan.
Jl. Jend. Ahmad Yani, Kisaran – 21224 – Sumatera Utara
Telp/WA : 082370952109 - 081268777854
E-Mail : jurtischolar@gmail.com
JurTI (Jurnal Teknologi Informasi) s licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License