PERTANGGUNG JAWABAN PENGELOLA DANA ZAKAT OLEH BADAN AMIL ZAKAT INFAQ DAN SEDEKAH (STUDI BADAN AMIL ZAKAT INFAQ DAN SEDEKAH DI KABUPATEN ASAHAN)
Abstract
ABSTRAK
Zakat adalah tanggung jawab seorang muslim untuk mengeluarkan harga bersih hartanya yang
tidak melebihi satu nisab, diberikan kepada mustahik dengan syarat tertentu. Didin
Hafidhuddin mengartikan zakat sebagai bagian dari harta yang bersyarat positif, yang
diwajibkan oleh Allah SWT kepada pemiliknya untuk diberikan kepada mereka yang berhak
memperolehnya, dengan syarat tertentu pula. Pengertian zakat terdiri dari zakat mal (zakat alzakat)
dan zakat fitrah (zakat jiwa). Inti dari zakat adalah pengelolaan berbagai harta benda
yang diambil dari manusia yang wajib membayar zakat (muzakki) untuk diberikan kepada yang
berhak mendapatkannya (mustahiq).
Kata kunci: Pertanggung, Jawaban, Pengelola, Dana, Zakat.
ABSTRACT
Zakat is the responsibility of a Muslim to issue a net price of his property which does not
exceed one nisab, given to mustahik with certain conditions. Didin Hafidhuddin defines zakat
as part of assets with positive conditions, which Allah SWT is obliged to give to those who are
entitled to receive it, with certain conditions as well. The definition of zakat consists of zakat
mal (zakat al-zakat) and zakat fitrah (zakat al-zakat). The essence of zakat is the management
of various assets taken from humans who are obliged to pay zakat (muzakki) to be given to
those who are entitled to get it (mustahiq).
Keywords: Accountability, Answers, Managers, Funds, Zakat.
Full Text:
PDFReferences
DAFTAR PUSTAKA
Buku
Bahmid. “Analisis Hukum
Penyesuaian Anggaran Dasar
Yayasan Dan Kedudukan
Organ Yayasan.” Citra Justicia
dan Dinamika
Kemasyarakatan 5750 (1973):
–6.
———. “Perubahan Persekutuan
Perdata Menjadi Badan
Hukum Perseroan Terbatas.”
Jurnal Pionir LPPM
Universitas Asahan 20, no. 3–2
(2018): 1–7.
Didin Hafidhuddin. Mutiara Dakwah
Mengupas Konsep Islam
Tentang Ilmu, Harta, Zakat &
Ekonomi Syariah. Jakarta: Albi
Publishing, 2006.
Hadari Nawawi. Metode Penelitian
Sosial. Edited by Gajah Mada
Press. Yogyakarta, 1985.
M. Ali Hasan. Zakat Dan Infak.
Salah Satu Solusi Mengatasi
Problematika Sosial Di
Indonesia. Jakarta: Kencana
Prenada Media Group, 2008.
Siti Zumrotun. “Peluang, Tantangan
Dan Strategi Zakat Dalam
Pemberdayaan Ekonomi
Umat.” Jurnal Hukum Islam,
Vol. 14, No. 1, Juni 2016 53,
no. 9 (2019): 1689–1699.
Tanjung, Indra Perdana. “Sosialisasi
Kearifan Lokal Dalam
Mengatasi Konflik Horizontal
Pada Masyarakat.” Jurnal
Pionir LPPM Universitas
Asahan (2019): 607–616.
Ahmad Warson Munawir. 1984. Al-
Munawwir Kamus Arab
Indonesia. Yogyakarta:
Pondol Pesantren Al-
Munawir, Hlm. 615. Lihat
Juga Mila Sartika. “Pengaruh
Pendayagunaan Zakat
Produktif Terhadap
Pemberdayaan Mustahiq Pada
LAZ Yayasan Solo Peduli
Surakarta”, Jurna, n.d.
Wawancara Dengan LAZ Kabupaten
Asahan, Jum’at 23 Oktober
, n.d.
Refbacks
- There are currently no refbacks.