Analisis Kesulitan Belajar Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Matriks
Abstract
Abstract
Analysis of learning difficulties in mathematics in class X matrix material which is rarely done by teachers because of their busyness in fulfilling their teacher administration, is the reason for this research. The research method used is descriptive research with the aim of explaining the conditions of student learning difficulties that occur in understanding the matrix material. The instruments used were learning observations with a Likert scale, a matrix test with 20 multiple choice items and interviews with 10 questions. Before using these three instruments, expert validation was carried out, and trials for matrix test instruments were carried out to determine the level of reliability and validity of the instrument. The population of this study was 95 students and only 10 students were used as research samples, the sample selection was using the purposive sample method. The results obtained were 63.64% of students had difficulty mastering the matrix concept, due to insufficient prerequisite material.
Keywords: difficulty in learning mathematics; matrix
Abstrak
Analisis kesulitan belajar matematika pada materi matriks kelas X yang jarang dilakukan oleh guru karena kesibukan mereka dalam memenuhi administrasi keguruannya mereka, menjadi alasan penelitian dilakukan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan tujuan menjelaskan kondisi kesulitan belajar siswa yang terjadi dalam memahami materi matriks. Instrumen yang digunakan adalah observasi pembelajaran dengan skala likert, tes matriks dengan 20 item soal multiple choice dan wawancara dengan 10 pertanyaan. Sebelum digunakan ketiga instrumen ini dilakukan validasi ahli, dan uji coba untuk intrumen tes matriks untuk mengetahui tingkat reabilitas dan validitas instrumen. Populasi penelitian ini sebanyak 95 siswa dan hanya 10 siswa dijadikan sampel penelitian, pemilihan sampel dengan metode sample purposive. Hasil yang diperoleh sebanyak 63,64% siswa kesulitan untuk menguasai konsep matriks, dikarenakan materi prasyarat yang belum memadai.
Kata kunci: kesulitan belajar matematika; matriks
References
Abrar, A. I. P. (2018). Belajar Dienes. Al-Khwarizmi: Jurnal Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 1(1), 23–32. https://doi.org/10.24256/jpmipa.v1i1.52
Afrilianto, M. (2012). Peningkatan Pemahaman Konsep Dan Kompetensi Strategis Matematis Siswa SMP Dengan Pendekatan Metaphorical Thinking. Infinity Journal, 1(2), 192-202. http://dx.doi.org/10.22460/infinity.v1i2.p192-202
Emerson, R. W. (2017). Likert Scales. Journal of Visual Impairment & Blindness, 111(5), 488–488. https://doi.org/10.1177/0145482X1711100511
Budiaji, W. (2013). Skala Pengukuran dan Jumlah Respon Skala Likert (The Measurement Scale and The Number of Responses in Likert Scale). Ilmu Pertanian dan Perikanan, 2(2), 127–33.
Etikan, I., Musa, S. A.,, & Alkassim, R. S. (2016). Comparison of Convenience Sampling and Purposive Sampling. American Journal of Theoretical and Applied Statistics, 5(1), 1-4. doi: 10.11648/j.ajtas.20160501.11
Gazali, R. Y. (2016). Pembelajaran matematika yang bermakna. Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(3), 181-190. https://doi.org/10.33654/math.v2i3.47
Hasibuan, E. K. (2018). Analisis Kesulitan Belajar Matematika Siswa Pada Pokok Bahasan Bangun Ruang Sisi Datar Di Smp Negeri 12 Bandung. AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika, 7(1), 18–30.
Hidajat, H. G., Hanurawan, F., Chusniyah, T., & Rahmawati, H. (2020). Why I’m Bored in Learning? Exploration of Students’ Academic Motivation. International Journal of Instruction, 13(3), 119–36.
Irfan, M. (2017). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Pemecahan Masalah Berdasarkan Kecemasan Belajar Matematika. Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 8(2), 143–49.
Istiqlal, M. (2017). Pengembangan Multimedia Interaktif Dalam Pembelajaran Matematika. JIPMat, 2(1). https://doi.org/10.26877/jipmat.v2i1.1480
Jayanti, I., Arifin, N., & Nur, D. R. (2020). Analisis Faktor Internal dan Eksternal Kesulitan Belajar Matematika Kelas V. SISTEMA: Jurnal Pendidikan, 1(1), 1-7. https://doi.org/10.24903/sjp.v1i1.602
Kumalasari, A., & Sugiman, S. (2015). Analisis Kesulitan Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Kapita Selekta Matematika Sekolah h jbhn gbv Menengah. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 2(1), 16-27. https://doi.org/10.21831/jrpm.v2i1.7147
Kurniati, A. (2015). Mengenalkan Matematika Terintegrasi Islam Kepada Anak Sejak Dini. Suska Journal of Mathematics Education, 1(1), 1-8. http://dx.doi.org/10.24014/sjme.v1i1.1326
Kurnila, Valeria Suryani, and Apolonia Hendrice Ramda. 2017. “Analisis Kemampuan Konsevasi Liquid Dan Substansi Anal Usia 6-8 Tahun Se-Kabupaten Manggarai.” In Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika, Siliwangi, Jawa barat: STKIP Siliwangi, 22–27.
Laksana, S. D. (2016). Integrasi Empat Pilar Pendidikan (UNESCO) Dan Tiga Pilar Pendidikan Islam. Al-Idarah: Jurnal Kependidikan Islam, 6(1), 43–61. https://doi.org/10.24042/alidarah.v6i1.789
Li, Y. (2015). University Spirit and the Construction of Learning Atmosphere in Higher Learning Institutions. Proceedings of the 2015 International Conference on Social Science, Education Management and Sports Education. https://doi.org/10.2991/ssemse-15.2015.510
Maarif, S. (2015). Integrasi Matematika Dan Islam Dalam Pembelajaran Matematika. Infinity Journal, 4(2), 223-236. http://dx.doi.org/10.22460/infinity.v4i2.p223-236
Mania, S. (2008). Observasi Sebagai Alat Evaluasi Dalam Dunia Pendidikan Dan Pengajaran. Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, 11(2), 220–33. https://doi.org/10.24252/lp.2008v11n2a7
Mariyana, R., Nugraha, A., & Rachmawati, Y. (2013). Pengelolaan Lingkungan Belajar. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Permendikbud. 2018. Perubahan Atas Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan No. 59 Tahun 2014 Tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas/Masdrasah Aliyah.
Putra, E. A. (2015). Anak Berkesulitan Belajar Di Sekolah Dasar Se-Kelurahan Kalumbuk Padang. E-JUPEKhu (Jurnal Penelitian Pendidikan Khusus), 4(3), 71–76. https://doi.org/10.24036/jupe60650.64
Ristiyani, E., & Bahriah, E. (2016). Analisis Kesulitan Belajar Kimia Siswa di SMAN X Kota Tangerang Selatan. Jurnal Penelitian Dan Pembelajaran IPA, 2(1), 18-29. http://dx.doi.org/10.30870/jppi.v2i1.431
Rukajar, A. (2018). Pendekatan Penelitian Kuantitatif. Yogyakarta: CV. Budi Utama.
Siregar, N. R. (2017). Persepsi Siswa Pada Pelajaran Matematika: Studi Pendahuluan Pada Siswa Yang Menyenangi Game. Prosiding Temu Ilmiah X Ikatan Psikologi Perkembangan Indonesia, 224–32.
Subekti, F. E., Untarti, R., & Gunawan, G. (2016). Identifikasi Kesalahan Jawaban Mahasiswa Ditinjau Dari Kemampuan Komunikasi Matematis. Jurnal Education dan Sains Matematika (Jes-Mat), 2(2), 41–52. https://doi.org/10.25134/jes-mat.v2i2.346
Wijayanti, P., Mosik, -., & Hindarto, N. (2010). Eksplorasi Kesulitan Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Cahaya dan Upaya Peningkatan Hasil Belajar Melalui Pembelajaran Inkuiri Terbimbing. Jurnal Pendidikan Fisika Indonesia, 6(1), 1-5. https://doi.org/10.15294/jpfi.v6i1.1093
Winarso, W. (2014). Membangun Kemampuan Berfikir Matematika Tingkat Tinggi Melalui Pendekatan Induktif, Deduktif Dan Induktif-Deduktif Dalam Pembelajaran Matematika. Eduma : Mathematics Education Learning And Teaching, 3(2), 95-118. http://dx.doi.org/10.24235/eduma.v3i2.58
Yasin, M., & Netriwati, N. (2019). Analisis Kesulitan Belajar : Dampak Latar Belakang Kejuruan Ditinjau Dari Proses Pembelajaran Matematika Perguruan Tinggi. Desimal: Jurnal Matematika, 2(1), 59–67. https://doi.org/10.24042/djm.v2i1.2040
DOI: https://doi.org/10.36294/jmp.v6i1.2325
Refbacks
- There are currently no refbacks.