PENDAMPINGAN PENGEMBANGAN UMKM DAN PELATIHAN PENGEMASAN PRODUK SERTA DIGITAL MARKETING DI DESA BUNUT SEBERANG KECAMATAN PULO BANDRING KABUPATEN ASAHAN

Muh. Saleh Malawat, Nisfu Fhitri, Sasa Aprilia Amanda, Indah Yanda Yuni Sibuea

Abstract


Peningkatan potensi dan daya saing Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah menjadi fokus strategis dalam pengembangan ekonomi di Desa Bunut Seberang, Kecamatan Pulo Bandring, Kabupaten Asahan. Metode penelitian yang di gunakan dengan metode Assets Bassed Community Development (ABCD), yakni pendekatan dengan metode pengembangan masyarakat yang menekankan pada segala potensi yang di miliki oleh masyarakat itu sendiri. Inovasi kemasan produk dan penerapan digital marketing dapat membantu meningkatkan daya saing dan keberhasilan pemasaran produk UMKM. Pendampingan dan pelatihan ini memberikan kontribusi positif terhadap pemberdayaan ekonomi masyarakat setempat, menciptakan lapangan kerja, dan memperkuat iklim usaha di tingkat lokal. Oleh karena itu, diperlukan upaya berkelanjutan dari pemerintah, lembaga terkait, dan pemangku kepentingan lainnya untuk memastikan kesinambungan dan perluasan program ini guna mendukung pertumbuhan berkelanjutan UMKM di Desa Bunut Sebrang dan sekitarnya.

 

Kata kunci: UMKM, Pengemasan produk, digital marketing

Full Text:

PDF

References


Kannan, P. K., & Hongshuang, L. (2016). Digital Marketing: A Framework, Review and

Research Agenda. International Journal of Research in Marketing.

Siti, S. Munawarah, Nurul, A. Ayu, P. &, Devi, O. (2022). Pengembangan Kualitas Produk UMKM Melalui Inovasi Kemasan dan Digital Marketing

Opan, A., Fenny Damayanti, R. Rahman, T., & Udin, W. “Inovasi Kemasan Dan Perluasan Pemasaran Dodol Nanas Di Subang Jawa Barat”. (2020).

Helda, P,. Karimatun, N,. Sri, H,. Tini, K,…. Rifki Septian Eka, P. (2023). Meningkatkan Penjualan Umkm Melalui Promosi Digital Marketing, Inovasi Produk, Dan Pengelolaan Laporan Keuangan Pada Umkm Tahu Pak Eman Di Desa Cigombong.

Revoldi H. Siringoringo & Widyaiswara Madya. (2012). Manajemen Proses Inovasi, paper, pada Pusdiklatwas BPKP.

Rahma Yuliani & Widyakanti. “Peningkatan Penjualan Melalui Inovasi Kemasan Dan Label Pada UMKM”. Jurnal KUAT (Keuangan Umum Dan Akuntansi Terapan), Vol 2, No 2. (2020).

Cut Devi Maulidasari & Rusma Setiyana, “Sosialisasi Digital Marketing pada Usaha Mikro Kecil Menengah(UMKM)”. Jurnal Pengabdian Masyarakat; Darma Bakti Teuku Umar, Vol2, No 2, (2020).

Aditya Wardhana. “Strategi Digital Marketing Dan Implikasinya Pada Keunggulan Bersaing UMKM Di Indonesia”. Forum Keuangan dan Bisnis IV, fkb.akuntansi.upi.edu/prosiding, (2015).

Gita Sagita & Zeffanya Raphael Wijaya. “Penerapan Digital Marketing Sebagai Strategi Pemasaran Bakmi Tando 07”. Jurnal Ekonomi, Bisnis, Dan Manajemen (EBISMEN), Vol 1, No 3, (2022-September).

M Mustika. “Penerapan Teknologi Digital Marketing Untuk Meningkatkan Strategi Pemasaran Snack Tiwul”. JSAI (Jurnal Scientific And Appliad Informatics), Vol 2, No 2, (2019).

Guntoro Barovih & Nurussam. “Penerapan E-Commerce dan Inovasi Kemasan untuk Produsen Pia Kota Palembang”. Prosiding Seminar Nasional I Hasil Litbangyasa Industri Palembang, (2018-Oktober)

Dessy Putri Andini & Oktanita Jaya Anggraeni. “Inovasi Kemasan Sebagai Daya Tarik Produk Aneka Camilan di Desa Curah Malang Kecamatan Rambipuji Kabupaten Jember”. Seminar Hasil Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Dana BOPTN, (2016).

Masayu Endang Apriyanti. “Pentingnya Kemasan Terhadap Penjualan Produk Perusahaan”. Sosio E-Kons, Vol 10, No 1, (April-2018).

Tika Afriyanti & Rose Rahmidani. “Pengaruh Inovasi Produk, Kemasan, Dan Variasi Produk Terhadap Minat Beli Ice Cream Aice Di Kota Padang”. Jurnal EcoGen, Vol 2, No 3, (September-2019).

DS Fuadi, AS Akhyadi, & I Saripah. “Systematic Review: Strategi Pemberdayaan Pelaku UMKM Menuju Ekonomi Digital Melalui Aksi Sosial”. DIKLUS: Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, Vol 1, No 5, (2021-Maret).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.