PEMBERDAYAAN MASYARAKAT TENTANG PENGGUNAAN MESIN PELET IKAN DAN PEMBUATAN EMBER SORTIR IKAN
Abstract
Pemberdayaan masyarakat yang merupakan salah satu tugas dosen dalam mengaplikasikan
teori yang diajarkan dan merupakan hasil penelitian yang telah akurat datanya. Sehingga
dianggap penting untuk melakukan Tridharma Perguruan Tinggi yang berupa pengabdian
kepada masyarakat. Pengabdian Kepada Masyarakat maka dengan“ Pemberdayaan Masyarakat
tentang pengunaan mesin pelet ikan di Kelurahan Sentang Kabupaten Asahan. Perkembangan
budidaya perikanan di kabupaten asahan sangat pesat namun belum mendapatkan perhatian
khusus dari pemerinah Kabupaten Asahan. Apalagi pada akhir-akhir tahun 2020 harga pakan
meningkat tajam mencapai 15 % per sak dengan isi 30 Kg per sak harga semula Rp. 220.000
meningkat menjadi Rp.280.000,dengan naiknya harga pakan secara otomatis terdapat
penurunan keuntungan sebanyak 15 % dan harga jual produksi lele Rp. 20.000 per kg 15 %
karena naiknya biaya produksi yang diakibatkan naiknya makanan tenak ikan dari semua size.
.Dari data observasi di lapangan bahwa pada tahun 2020. Hasil dari kegitan ini masyarakat
mampu mengaplikasikan mesin pakan dan menghasilkan pakan yang bermutu.
Full Text:
PDFReferences
Ariyanto, D., Manurung, H. P., Studi, P., Perairan, B., Pertanian, F., Asahan, U., Kisaran, Y.,
Utara, S., Ekonomi, F., Asahan, U., & Lama, M. (2019). Strategi Pemasaran Ikan kerapu
Berbasis Teknologi E-Commerce di Desa Mesjid Lama Kecamatan Talawi Kabupaten
Batu Bara. Jurnal Anadara Pengabdian Kepada Masyarakat., 1(1), 92–99.
Rambate : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat e-ISSN : 2797-4960
Vol. 1 No. 1, Juni 2021 p-ISSN : 2797-2461
http://jurnal.una.ac.id/index.php/rambate
Rumondang, Ariyanto D, Manurung HP. Ppm Pada Kelompok Petambak Ikan Kerapu “
Kompak Bersama ” Di Desa Mesjid Lama Kecamatan Talawi Kabupaten Batubara.
proceing Se,inar nasiona. 2019;3(1):816–25.
Arrazy M, Primadini R. Potensi Subsektor Perikanan Pada Provinsi-Provinsi Di
Indonesia. J Bina Bangsa Ekon [Internet]. 2021;14(1):1–13. Available from:
http://jbbe.lppmbinabangsa.id/index.php/jbbe/article/view/24
Palupi M, Fitriadi R, Galang Prakosa D, Budhi Pramono T. Analisis Kelayakan Usaha
Pembenihan Ikan Kerapu Cantang (Epinephelus sp.) di Desa Blitok, Situbondo. Samakia
J Ilmu Perikan. 2020;11(2):101–7.
Das SK, Xiang TW, Noor NM, De M, Mazumder SK, Goutham-Bharathi MP.
Temperature physiology in grouper (Epinephelinae: Serranidae) aquaculture: A brief
review. Aquac Reports [Internet]. 2021;20:100682. Available from:
https://doi.org/10.1016/j.aqrep.2021.100682
Yong ASK, Abang Zamhari DNJ binti, Shapawi R, Zhuo LC, Lin YH. Physiological
changes of giant grouper (Epinephelus lanceolatus) fed with high plant protein with and
without supplementation of organic acid. Aquac Reports [Internet]. 2020;18:100499.
Available from: https://doi.org/10.1016/j.aqrep.2020.100499
Yunus AR, Budi S, Salam S. Analisis Kelayakan Lokasi Budidaya Metode Karamba
Jaring Apung Di Perairan Desa Pulau Harapan Sinjai. J Aquac Environ. 2019;2(1):1–5.
FAO. How is COVID-19 affecting the fisheries and aquaculture food systems. How is
COVID-19 Affect Fish Aquac food Syst. 2020;7–11.
Tacon AGJ. Trends in Global Aquaculture and Aquafeed Production: 2000–2017. Rev
Fish Sci Aquac [Internet]. 2020;28(1):43–56. Available from:
https://doi.org/10.1080/23308249.2019.1649634
Ariyanto D, Manurung HP, Studi P, Perairan B, Pertanian F, Batu Bara U, et al. Strategi
Pemasaran Ikan kerapu Berbasis Teknologi E-Commerce di Desa Mesjid Lama
Kecamatan Talawi Kabupaten Batu Bara. J Anadara Pengabdi Kpd Masyarakat.
;1(1):92–9.
Yasir I, Tresnati J, Aprianto R, Tuwo A. Survival rate of brown-marbled grouper
Epinephelus fuscoguttatus cultured with seaweed Gracilaria changii in multitrophic
microcosm models. IOP Conf Ser Earth Environ Sci. 2021;763(1).
Pamungkas GY, Sari LA. Enlargement technique of humpback grouper (Cromileptes
altivelis) with floating nets cage. IOP Conf Ser Earth Environ Sci. 2021;679(1).
Rambate : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat e-ISSN : 2797-4960
Vol. 1 No. 1, Juni 2021 p-ISSN : 2797-2461
http://jurnal.una.ac.id/index.php/rambate
Wiradana P, Theresia Y, Wiryatno J, Suwanti L, Kurniawan SB, Ismail N ’Izzati, et al.
Identification of Parasites and Its Prevalence from Grouper Commodities Collected in
Buleleng Regency, Bali, Indonesia. Asia Life Sci. 2021;11(February):1017–24.
Rofizar, Jaya YV, Irawan H. Aplikasi SIG untuk pemetaan kesesuaian kawasan
budididaya ikan kerapu menggunakan keramba di perairan laut Desa Genting Pulur
Kabupaten Kepulauan Anambas. Intek Akuakultur. 2017;1(1):37–50.
Hasnidar. Identifikasi dan Prevalansi Ektoparasit dan Endoparasit Pada Ikan Kerapu
Lumpur ( Epinephelus tauvina ) Di Kecamatan Talawi. TOR J Budid Perair [Internet].
;1(1):17–25. Available from: http://www.jurnal.una.ac.id/
Dedi D. Pengaruh Pemberian Hormon Tiroksin Pada Pakan Pellet Megami Terhadap
Pertumbuhan Benih Ikan Kerapu Cantang (Epinephelus fuscoguttatus-Lanceolatus).
Intek Akuakultur. 2018;2(2):33–48.
Sangadji SS, Suhardi. Strategi Pengembangan Usaha Budidaya Ikan Kerapu di
Kelurahan Djikocobo Kota Tidore Kepulauan. J Aksara Public. 2019;3(4):179–87.
Sari M, Hatta M, Permana A. Acta Aquatica. Kaji kinerja pertumbuhan dan
kelangsungan hidup ikan kerapu macan (Ephinephelus fuscogusttatus). 2014;1(1):24–
Andayani IAKJ. Terhadap Peningkatan Kadar Protein Ikan Kerapu Macan.
;1(1):15–8.
Kelana RI, Rahmanelli, Syahar F. Jurnal buana. Anal KESESUAIAN LAHAN KJA
Budid KERAPU DI Perair LAUT SIKAKAP KABUPATEN Kepul MENTAWAI Dino.
;3(3):451–65.
Kavitha A, V MK. Morpho-Anatomical studies on Rivina humilis L . J Shanghai
Jiaotong Univ. 2020;16(11):134–47.
Rumondang. (2018). KAJIAN MAKANAN IKAN DAN WAKTU MAKAN tangkap
langsung menggunakan jaring Fakultas Pertanian Universitas Asahan menggunakan
buku Illustrations Of Freshwater Plankton Of Japan . Setiap selama penelitian maka
dilakukan suhu , kecepatan arus , kecerahan , Inde. In Prosiding seminar nasional
multidisplin ilmu (Issue November, pp. 398–407).
Rumondang. (2019). Kajian Makanan Ikan dan Waktu Makan Tor ( Tor soro Valenciennes
) Di Sungai Asahan Food Fish Study and Eating Time Tor ( Tor soro Valenciennes
) at Asahan River. 1(April), 7–13.
Refbacks
- There are currently no refbacks.