PENERAPAN IDEOLOGI DAN TUJUAN PENDIDIKAN MATEMATIKA SECARA EPISTEMOLOGI DALAM KURIKULUM MERDEKA BELAJAR

Arisan Candra Nainggolan Izwita Dewi

Abstract


ABSTRAK

 

Tujuan artikel ini adalah mengetahui penerapan ideolgi dan tujuan pendidikan matematika secara epistemology dalam kurikulum merdeka belajar. Metode yang digunakan pada artikel ini adalah study kepustakaan. Study kepustakaan, yaitu menelaah sumber-sumber, baik itu buku, artikel, referensi-referensi yang berkaitan dengan landasan ideologi dan tujuan pendidikan secara epistomologi serta kurikulum merdeka belajar yang bisa dijadikan acuan dalam melaksanakan program pendidikan. Kurikulum merdeka belajar jika kita kaji dari dimensi atau elemen, prinsip pembelajaran dan pelaksanaan kurikulum  sangat baik dalam penerpan ideology dan tujuan pendidikan matematika secara epistemology.

Kata Kunci: Ideologi Pendididkan Matematika, Tujuan Pendidikan Matematika, Merdeka Belajar

ABSTRACT

 

The purpose of this article is to find out the epistemological application of ideology and goals of mathematics education in the independent learning curriculum. The method used in this article is library research. Literature study, namely examining sources, be it books, articles, references related to the ideological basis and epistemological goals of education as well as the independent learning curriculum which can be used as a reference in implementing educational programs. The independent learning curriculum, if we examine it from the dimensions or elements, the principles of learning and implementation of the curriculum are very good in implementing ideology and epistemological goals of mathematics education.

 

Keywords: Ideology of Mathematics Education, Objectives of Mathematics Education, Independent Learning

 


Full Text:

PDF

References


Ernest, Paul. (1990). The Philosophy of Mathematics Education. University of Exeter: School of education

Kemendikbud-Ristek.(2022). Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2022 Tentang Standar Proses Pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, Dan Jenjang Pendidikan Menengah. Jakarta: Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi

Kemendikbud-Ristek.(2022). Salinan Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 56/M/2022 Tentang Pedoman Penerapan Kurikulum Dalam Rangka Pemulihan Pembelajaran. Jakarta: Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi

Kemendikbud-Ristek.(2022). Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, Dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Nomor 009/H/KR/2022 Tentang Dimensi, Elemen, Dan Subelemen Profil Pelajar Pancasila Pada Kurikulum Merdeka. Jakarta: Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi

Sutanto.P. (2021). Prinsip Kebijakan Merdeka Belajar. Buku Saku Merdeka Belajar




DOI: https://doi.org/10.36294/pionir.v9i1.3324

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.